- 250 gram kacang merah, rebus matang
- 250 gram fettucini, rebus matang
- 1 sdm peterseli cincang
Saus:
- 3 sdm Kecap manis
- 150 gram kacang merah matang
- 1 sdt garam dan 1/2 sdt merica bubuk
- 5 siung bawang putih, cincang
- 1 buah bawang bombay, iris
- 1 buah paprika hijau, potong menurut selera
- 250 gram daging sapi has dalam, iris bentuk korek api
- 50 gram saus tomat
- 1 sdm margarin
- 3 sdm saus cabai botolan
- Taburan: 1 sdm peterseli cincang
Cara Membuat:
- Margarin dipanaskan, lalu bawang bombay dan bawang putih ditumis kedalamnya sampai harum, lalu masukkan irisan daging masak sampai warnanya berubah.
- Masukkan kecap manis, merica, saus tomat, kacang merah, garam, saus cabai, masak sampai bumbu merata.
- Siapkan pinggan, taruh fettuci matang, tuangkan sausnya kemudian taburi dengan peterseli yang sudah dicincang. Hidangkan.
Coba juga resep mancanegara lainnya Farfalle Brokoli Saus Keju ini.
“Terima kasih sudah membaca blog saya, silahkan berikan komentar” EmoticonEmoticon